Betapa pun menariknya sesuatu yang tengah menjadi trend, tak selamanya baik untuk dilakukan. Tindik yang dulu hanya didominasi kaum hawa, sekarang sudah bukan hal aneh lagi bagi pria.
Tak hanya itu saja tindik yang dulu hanya digunakan di telinga, sekarang sudah ‘mengembara’ ke bagian tubuh lain yang memiliki tulang rawan atau daging lunak, seperti hidung, bibir, alis mata hingga lidah.
Sebagian orang tak menyadari bahaya tindik di ‘tempat tak umum’, yang penting mode dan gaul, namun tak memikirkan resiko kesehatan di baliknya.
more »